Kamis, 29 Mei 2014

Membuat Nomor Otomatis Di VB6


Kali ini saya akan berbagi cara mengenai pembuatan Nomor otomatis di VB 6. Tutorial ini masih menggunakan file-file yang ada di tutorial sebelumnya. Gambar seperti ini.
Contoh combo yang mengambil data dari database
Jadi Logikanya…saat saya Klik Tombol Input itu, secara otomatis pada Textbox akan memunculkan nomor. Ok, Mari kita buat :)
Buka File – file sebulumnya, Klik 2x pada tombol input. masukkan kode berikut ini pada saat tombol input di klik

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
If Cmdinput.Caption = "&Input" Then
    Cmdinput.Caption = "&Simpan"
    Cmdedit.Enabled = False
    Cmdhapus.Enabled = False
    Cmdtutup.Caption = "&Batal"
    SiapIsi
    KosongkanText
    Call AutoNomor
    Text1.Enabled = False
    Text2.SetFocus
Else
    If Text1 = "" Or Text2 = "" Or Text3 = "" Or Text4 = "" Or Text5 = "" Then
        MsgBox "Data Belum Lengkap...!"
    Else
        Dim SQLTambah As String
        SQLTambah = "Insert Into Barang (KodeBrg,NamaBrg,HargaBeli,HargaJual,JumlahBrg) values ('" & Text1 & "','" & Text2 & "','" & Text3 & "','" & Text4 & "','" & Text5 & "')"
        Conn.Execute SQLTambah
        Call form_activate
        Call Kondisiawal
    End If
End If
Lihat di Koding di atas ada kata kata “Call AutoNomor” nah Sub AutoNomor inilah yang nantinya akan mem-proses Nomor Otomatis.
Adapun Source Code dari sub AutoNomor Sebagai Berikut :
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
Private Sub AutoNomor()
Call BukaDB
RSBarang.Open ("select * from Barang Where KodeBrg In(Select Max(KodeBrg)From Barang)Order By KodeBrg Desc"), Conn
RSBarang.Requery
Dim Urutan As String * 6
Dim Hitung As Long
With RSBarang
If .EOF Then
Urutan = "BRG" + "001"
Text1 = Urutan
Else
Hitung = Right(!Kodebrg, 3) + 1
Urutan = "BRG" + Right("000" & Hitung, 3)
End If
Text1 = Urutan
End With
End Sub
Maka, Saat saya klik tombol Input, Tampilan form akan menjadi begini :
form
Secara otomatis pada textbox1 akan muncul Kode baru. Tombol yang tadinya bertuliskan Input menjadi “Simpan” serta tombol Edit Dan Hapus menjadi Non-Aktiv.
Sekian, Terimakasih

Tidak ada komentar: